Share with on:

Tentang Kami

Selamat Datang di

HatiPlong!

Untuk klien perusahaan, silakan kunjungi HatiPlong for Business

HatiPlong adalah layanan kesehatan mental online terdepan dengan puluhan tenaga psikolog profesional dan bersertifikasi. Berawal dari visi untuk meningkatkan standar kualitas dan memperbaiki stigma tentang kesehatan mental di Indonesia, kami menghadirkan layanan kesehatan mental yang menjamin keamanan dan kenyamanan kamu selama konsultasi online.

Dengan dukungan dari NiceDay,  klinik kesehatan jiwa di Belanda, kami tidak hanya akan menghubungkan kamu dengan psikolog, tapi juga menyeleksi,mengedukasi, dan terus memberdayakan mereka untuk mencapai standar etika dan profesionalitas tertinggi..

Semua psikolog HatiPlong

sudah memiliki:

Bersama HatiPlong, kamu akan mendapatkan layanan yang membuatmu merasa selalu aman dan nyaman untuk Konsultasi.

Yuk, jangan ragu untuk sharing bersama HatiPlong!

Capture
vector dot 1
Ellipse 16@3x

HatiPlong siap untuk...

icon 01

Memberikan konsultasi
tatap muka via video chat
dengan nyaman

zigzag line@3x
icon 02

Menjaga dan menjamin
privasi kamu

zigzag line@3x
icon 01

Menerapkan standar
profesionalisme tertinggi
demi kenyamanan kamu

zigzag line@3x
icon 02

Mengutamakan kebutuhan kamu dan selalu memberikan pelayanan terbaik.

zigzag line@3x

Visi dan Misi

HatiPlong

VISI

Menjadikan layanan kesehatan mental yang berkualitas dapat diakses oleh semua orang di Indonesia.

MISI

Menjadi layanan kesehatan mental terdepan dan terbaik di Indonesia. Kami akan mencapai visi ini dengan menciptakan kesadaran tentang kesehatan mental, menyediakan praktisi terbaik dan berkualifikasi tertinggi untuk melayani kamu dan menyempurnakan kualitas layanan kesehatan mental di Indonesia.

Capture 1

HatiPlong

mengutamakan...

People

Menggunakan jasa dan melatih tenaga profesional, sekaligus terus memberdayakan dan menginspirasi mereka.

Culture

Mengembangkan budaya integritas, kesempurnaan, dan kepatuhan terhadap
nilai-nilai yang kami percayai dalam setiap kegiatan kami.

Patient’s Care

Menempatkan kepentingan klien di atas kepentingan kami

Community/ Society

Memimpin, mengedukasi, dan berkolaborasi bersama pemegang saham untuk
memberikan layanan sempurna dan meningkatkan kesadaran mengenai
gangguan mental.

Psikolog

Siapa saja tim psikolog kami?

vector dot
foto diansukma ramadhani 200x200 1

Diansukma Ramadhani, M.Psi.

Psikolog Klinis

20240212 Margaret Khoman 1 (1)

Margaret Khoman, M.Psi.

Psikolog Klinis

zulfan.reza 500 e1672373993743

Zulfan Reza, M.Psi.

Psikolog Klinis

20240216 Josephine Indah Setyawati

Josephine Setyawati, M.Psi.

Psikolog Klinis

20240227 Yulia Direzkia (1)

Yulia Direzkia, M.Si.

Psikolog Klinis, EMDR Asia Accredited Trainer & Consultant (Psychotrauma Specialist)

annisa 300x300 1

Annisa Axelta, M.Psi.

Psikolog Klinis

20240215 Andini Damayanti (1)

Andini Damayanti, M.Psi.

Psikolog Klinis

vinna web

Vinna Caturinata, M.Psi.

Psikolog Klinis

Rahajeng1 scaled e1637071110928 290x300 1

Rahajeng Ika, M.Si.

Psikolog Klinis, Certified EMDR Consultant

Ellipse 16
illustration left side
vector dot 1

Yuk, konsultasi bersama
psikolog profesional HatiPlong
sekarang juga!

Group 8@3x
illustration banner bot@3x
curhat line